Surga Wisata Belanja Yogyakarta Ini Wajib Anda Kunjungi – Sebenarnya Yogyakarta ini adalah kota yang sangat kaya akan potensi wisatanya. Tak hanya wisata sejarah, wisata alam dan wisata edukasi saja yang sangat banyak tersebar di Yogyakarta, bahkan wisata belanja yang memang didirikan untuk wisatawan juga banyak tertebar di Yogyakarta.
Karena itu tak hanya wisata Malioboro saja yang wajib Anda kunjungi akan tetapi juga masih banyak wisata – wisata belanja lainnya yang juga menyediakan barang – barang khas Jogja dan murah seperti Malioboro yang wajib Anda kunjungi. Apa sajakah wisata belanja Yogyakarta yang wajib Anda kunjungi? Langsung saja yuk simak informasi berikut ini!
Daftar Wisata Belanja Yogyakarta
Selain Malioboro yang memang menjadi icon wisata belanja wajibnya Yogyakarta, wisata belanja lainnya yang juga recommended untuk Anda kunjungi yaitu…
Surga Wisata Belanja Yogyakarta Ini Wajib Anda Kunjungi
Jika Anda sudah puas menyusuri area Malioboro dan Anda masih ingin melakukan wisata belanja lagi maka kesempatan kedua Anda adalah melakukan wisata belanja menuju Pasar Beringharjo. Disana akan ada banyak bahan dan oleh – oleh yang bisa Anda temukan. Pasar yang satu ini memang sudah beroperasi sejak tahun 1758. Sangat lama bukan? Dan mengenai kualitas tenang saja, barang yang dijajakan disini kualitasnya juga tidak kalah saing kok sobat dengan barang – barang yang ada di toko.
Surga Wisata Belanja Yogyakarta Ini Wajib Anda Kunjungi
Untuk objek wisata yang satu ini merupakan pusat kerajinan kulit. Lokasinya berada di daerah selatan Jogja. Segala macam yang terbuat dari kulit bisa Anda dapatkan disini. Anda bisa menemukan dompet kulit, tas kulit, sepatu kulit, sandal kulit, jacket kulit, sabuk dan masih banyak lagi. Anda bisa menjadikan beragam barang tersebut sebagai oleh – oleh. Disini Anda juga bisa menemukan barang – barang kulit yang harganya super murah. Anda bisa mulai dapatkan produk – produk kulit mulai dari harga 50 ribu saja sampai dengan produk kulit yang harganya 1 juta rupiah. Variatif pokoknya produk yang disediakan di pasar yang satu ini.
Surga Wisata Belanja Yogyakarta Ini Wajib Anda Kunjungi
Wisata belanja Kasongan juga menawarkan produk – produk kerajinan tangan akan tetapi berbeda dengan yang ada di Manding karena di Kasongan ini produk yang akan Anda temukan bukan produk kerajinan tangan berupa kulit akan tetapi berupa produk kerajinan tangan keramik atau gerabah. Mulai dari pot, guci, patung, hiasan dinding sampai dengan furniture bisa Anda temukan.
Tertarik berwisata belanja disana? Semoga informasi yang kami berikan diatas mengenai Wisata Belanja Yogyakarta bermanfaat.
Tinggalkan komentar
Anda harus masuk untuk berkomentar.